Waktu baik dan tidak baik dalam mengonsumsi makanan ini.

Diketahui bahwa makanan adalah zat yang akan di makan oleh kita sebagai makhluk hidup untuk mendapatkan nutrisi yang kemudian diolah menjadi energi.

Sebab, kita sebagai makhluk hidup atau makhluk yang bernyawa sangat membutuhkan makanan, Tanpa makanan, makhluk hidup akan sulit dalam mengerjakan aktivitas sehari-harinya. Makanan dapat membantu manusia dalam mendapatkan energi, membantu pertumbuhan badan dan otak. Memakan makanan yang bergizi akan membantu pertumbuhan manusia, baik otak maupun badan. Setiap makanan mempunyai kandungan gizi yang berbeda. Proteinkarbohidrat, dan lemak adalah salah satu contoh gizi yang akan didapatkan dari makanan.

Lantas bagimana kita mengetahui makanan yang selama ini kita konsumsi tanpa mengetahui waktu makanan yang akan di makan.

Nah berikut penjelasan makanan yang akan di makan ketika sudah mengetahui waktu-waktu baik dan tidak baik mengonsumsi makanan tersebut:

1. Nasi

Waktu yang baik ketika memakan nasi pada saat tengah hari sekitar jam makan siang pukul 11.00, kenapa?

Agar metabolisme makanan tinggi pada waktu siang, memberi peluang yang mencukupi untuk anda karbohidrat anda dan memberikan tenaga pada diri kita agar bisa melakukan aktivitas

Waktu tidak baik mengonsumsi nasi yaitu dimalam hari, karena akan menaikkan berat badan.

2. Daging

Waktu baik mengonsumsi daging yaitu di siang hari pukul 01.00 hingga 02.00 siang. Kenapa?

Karena daging merupakan salah satau makanan yang biasanya di hadam oleh orang-orang, daging juga mengandung protein yang tinggi, memperkaya sumber mineral, memperkuat tulang dan juga memperbaiki tahap konsentrasi.

Waktu tidak baik mengonsumsi daging ialah di malam hari, karena mengandung protein yang tinggi biasanya akan membuat tekanan kepada sistem pencernaan dan kemungkinan besar menyebabkan anda tak selera di malam hari.

3. Gula

Waktu baik mengonsumsinya ialah dipagi hari karena akan mebuat badan lebih efektif untuk melawan gula pada waktu pagi dan juga aktivitas yang kita lakukan sepanjang hari memberi pelua ng yang tinggi untuk membakar gula yang kita ambil.

Waktu tidak baik ialah di malam hari karena, gula bukan hanya meningkatkan kadar lemak dalam tubuh kita dan juga akan mengganggu waktu tidur kita saat malam.

4. Pisang

Baik di konsumsi siang hari dikarenakan, serat yang tinggi membantu penghadaman dan bekerja sebagai anti-asid semula jadi sehingga membantu melegahkan sakit ulu hati.

Waktu tidak baik ialah malam karena akan menyebabkan pembentukan lendir dan dapat menyebabkan sakit perut ketika perut kosong lalu memakan pisang.

5. Ikan

Ikan baik di konsumsi saat malam dan siang, karena salah satunya dapat memecahkan lemak di tubuh kita dan baik untuk metabolisme tubuh serta mencegah depresi, baik untuk kesehatan jantung serta otak.

Semoga bermanfaat dan bagi yang ingin diet lakukan kebiasaan mengonsumsi makanan di atas dengan waktu yang tertera di atas,, terimakasiihh..

Tinggalkan komentar

Rancang situs seperti ini dengan WordPress.com
Ayo mulai